Wabup Theodorus Kawatu Buka Lokakarya Penurunan Stunting Di Kecamatan Modoinding

MINSEL SULUT POST – Wakil Bupati Minahasa Selatan, Brigjen TNI (Purn), Theodorus Kawatu, SIP, menghadiri dan membuka kegiatan Mini Lokakarya, percepatan, pencegahan,dan penurunan stunting tahap lll, serta sosialisasi 7 (tujuh) dimensi Lansia Tangguh Tahun 2025, di Kecamatan Modoinding, Kabupaten Minahasa Selatan, Kamis 13 November 2025. Dalam arahannya Wakil Bupati mengajak peserta lokakarya wujudkan keluarga unggul. “Mari […]

Continue Reading

Wabup Theodorus Kawatu Ikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Tahun 2025

MINSEL SULUT POST – Wakil Bupati Minahasa Selatan, Brigjen TNI (Purn.) Theodorus Kawatu, S.I.P., menghadiri Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Tahun 2025 yang dirangkaikan dengan Arahan Menteri Koperasi mengenai Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih serta Evaluasi Dukungan Pemerintah Daerah dalam Program Tiga Juta Rumah, yang dilaksanakan secara daring oleh Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia, bertempat di Ruang […]

Continue Reading

Wakil Bupati Theodorus Kawatu Kunker di Kemenkopolkam

MINSEL SULUT POST – Wakil Bupati Minahasa Selatan Brigjen TNI (Purn) Theodorus Kawatu, SIP., melakukan kunjungan kerja ke Kantor Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Kemenko Polkam) di Jakarta, Rabu 8 Oktober 2025. Dalam kunjungan tersebut, Wakil Bupati Minahasa Selatan diterima langsung dan dijamu makan siang oleh Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Republik […]

Continue Reading

Wabup Theodorus Kawatu Buka Kegiatan Inovasi Izin Keliling di Kecamatan Tenga

MINSEL SULUT POST – Wakil Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Theodorus Kawatu membuka secara resmi Kegiatan “Inovasi Izin Keliling” yaitu Penerbitan, Pemberian Nomor induk berusaha (NIB) dan Pendampingan Pengisian Laporan Kegiatan Penanaman Modal di Kecamatan Tenga, bertempat di Kantor Hukum Tua Desa Sapa Kecamatan Tenga, Selasa (16/09/25). Wakil Bupati dalam sambutannya mengatakan keberlanjutan program yang dilaksanakan […]

Continue Reading

Wabup Theodorus Kawatu Ikuti Upacara Pelantikan Lulusan IPDN Angkatan XXXII Secara Daring

MINSEL SULUTPOST – Wakil Bupati Minahasa Selatan Brigjen TNI (Purn), Theodorus Kawatu, SIP. ,  hadir mewakili Bupati Minahasa Selatan mengikuti kegiatan Upacara Pelantikan Lulusan Institut Pemerintahan Dalam Negeri Angkatan XXXII yang dilaksanakan secara daring, bertempat di Kantor Bupati Minahasa Selatan, Senin 28 Juli 2025. Upacara pelantikan tersebut merupakan agenda nasional yang diselenggarakan Kementerian Dalam Negeri Republik […]

Continue Reading

Wabup Theodorus Kawatu dan Jajaran Ikuti Rakor Daring Pengendalian Inflasi

MINSEL SULUTPOST – Wakil Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Brigjen TNI (Purn), Theodorus Kawatu, SIP., mewakili Bupati Minahasa Selatan mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi secara Daring yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri, bertempat di ruang rapat Kantor Bupati Kabupaten Minahasa Selatan. Senin (14/07/2025). Dalam sambutannya, Sekjen Kementrian Dalam Negeri RI menekankan pentingnya kolaborasi antara pemerintah pusat […]

Continue Reading

Paslon Franky Wongkar dan Theo Kawatu Apresiasi Ribuan Warga Kecamatan Tatapaan

MINSEL, SULUT POST – Antusiasme warga Kecamatan Tatapaan saat menyambut pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 1 Franky Donny Wongkar dan Theodorus Kawatu (FDW -TK) saat melakukan konsolidasi, di luar dugaan. Pasalnya, pendukung yang hadir sangat banyak, Selasa (22/10/2024). Kehadiran ribuan warga Tatapaan itu terbilang di luar dugaan, sebab beredar informasi, kecamatan […]

Continue Reading

FDW-TK Paslon Cabup dan Cawabup Pertama Daftar di KPU Minsel

MINSEL, SULUT POST – Franky Donny Wongkar (FDW) dan Theodorus Kawatu (TK) menjadi peserta pendaftar pertama di KPU Minahasa Selatan (Minsel), sebagai pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Minsel yang akan bertarung di Pilkada 2024. Sebelum menuju ke Kantor KPU, kegiatan diawali dengan Doa bersama dari pimpinan lintas agama yang diikuti pengurus partai dan para […]

Continue Reading