Bupati Robby Dondokambey Ikut Rapat Lintas Sektor Pembahasan RTRW Provinsi Sulut di Jakarta
Jakarta SULUT POST – Bupati Minahasa, Robby Dondokambey, S.Si., MAP, menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektor dalam rangka pembahasan Peraturan Daerah tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Sulawesi Utara, Selasa (16/9/25) Rakor yang digelar di The Tribrata Hotel Jakarta Selatan ini dipimpin langsung oleh Direktur Jenderal Tata Ruang Kementerian ATR/BPN RI, Bapak Suyus Windayana, mewakili […]
Continue Reading