Bupati Franky Wongkar Buka Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan Desa Tahun 2025
MINSEL SULUT POST – Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Republik Indonesia Perwakilan Provinsi Sulawesi Utara berkolaborasi dengan Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) menyelenggarakan Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa Tahun 2025 di Kabupaten Minahasa Selatan. Kegiatan dilaksanakan di Alar Ballroom Sutan Raja Amurang, Selasa 7 Oktober 2025. Kegiatan bertujuan memperkuat […]
Continue Reading